Apa itu virus komputer?

jenis malware yang menyamar sebagai software

Virus komputer adalah program atau kode yang dirancang untuk menyebar dari satu komputer ke komputer lainnya dan menyebabkan kerusakan pada sistem atau data. Virus dapat menyebar melalui berbagai cara, seperti melalui email, file berbagi, atau menyusup ke sistem melalui kerentanan pada perangkat lunak. Beberapa virus dapat merusak data, mengambil informasi pribadi, atau mengendalikan komputer tanpa … Read more

Hati hati virus jenis malware yang menyamar sebagai software

jenis malware yang menyamar sebagai software

Hati-hati virus jenis malware yang menyamar sebagai software, Peneliti keamanan siber dari HP Wolf Security telah memberikan peringatan tentang kampanye malware yang aktif saat ini. Kampanye ini mengirimkan berbagai jenis malware melalui metode yang berbeda, seperti menyebar melalui situs web palsu yang menirukan software populer seperti Audacity, Blender, dan GIMP. Kampanye ini menyebar berbagai jenis … Read more

ChatGPT OpenAI chatbot serasa ngobrol dengan Manusia

ChatGPT OpenAI chatbot serasa ngobrol dengan Manusia

Apa itu ChatGPT? ChatGPT adalah salah satu model bahasa yang dilatih oleh OpenAI. Model ini merupakan variasi dari GPT (Generative Pre-training Transformer) yang dapat digunakan untuk menghasilkan teks yang terlihat alami dan memiliki makna yang sesuai dengan konteks yang diberikan. ChatGPT dapat digunakan untuk membuat chatbot yang dapat menjawab pertanyaan dan membuat percakapan dengan cara … Read more

Pengenalan Keyboard pada Komputer, Jenis dan Juga Cara Menggunakannya

keyboard pada komputer

Pengenalan Keyboard pada Komputer – Ketika mendengar komputer apa saja yang ada di pikiran anda dan apa saja benda – benda yang berhubungan dengan komputer. Satu unit komputer umumnya terdiri atas CPU, monitor, mouse, dan keyboard. Kali ini kita akan membahas tentang keyboard pada komputer yang termasuk sebagai peralatan vital bagi komputer.  Apa Itu Keyboard? … Read more

Cara hapus PIN Windows 10, tombol remove tidak pungsi

hapus PIN Windows 10

Berikut dibawah ini adalah cara hapus PIN Windows 10 yang tombol remove-nya tidak berpungsi, cara hapus PIN Windows berikut sangat mudah dilakukan, tidak perlu buka file folder atau edit apapun, cukup dengan login akun Microsoft. PIN adalah beberapa digit kode rahasia untuk keamanan yang mestinya ada termasuk dalam komputer berbasis Windows, PIN dibuat pada komputer … Read more

Pengenalan Komponen CPU Pada Komputer, Jenis Merk dan Sepesifikasi

Pengenalan Komponen CPU pada Komputer, dimulai dari apa itu CPU Pada Komputer? Jenis, Merk, Sepesifikasi dan Fungsi. Anak muda zaman sekarang pasti berangan-angan untuk memiliki seperangkat komputer dengan spek dewa terutama untuk bermain game dengan fps sangat berat pasti dibutuhkan komputer dengan CPU yang mumpuni. Ngomong-ngomong soal CPU atau biasa kita kenal dengan otaknya komputer, … Read more

Cara mengatasi Internet lambat di Windows 10, pengalaman Sendiri

Cara Mengatasi Internet Lambat Di Windows 10

Cara mengatasi internet lambat pada Windows 10 yang bisa dicoba, cara ini tentunya tidak menjamin akses internet 100% lebih cepat setelah melakukan cara ini, namun dengan cara ini akan menimalkan penggunaan internet pada Komputer Windows 10 yang tidak diperlukan. Kalian yang pernah atau lagi mengalami internet pada Komputer menjadi lambat setelah update Windows? Pernah saya … Read more

Merubah Foto Hitam Putih Photoshop, Awalnya Warna Background Merah

merubah foto hitam putih

Dibawah ini adalah cara merubah foto hitam putih dari awalnya berwarna dengan latar merah untuk foto ijasah. Foto hitam putih salah satunya digunakan untuk ijazah, biasanya foto ijazah kalau enggak warna hitam putih menggunakan foto berwarna dengan background merah. Pada beberapa sekolah masih menggunakan foto ijazahnya dengan warna hitam putih. Bagi percetakan, karena sudah hampir … Read more