Cara transfer sms banking BRI tanpa perlu HP canggih

Cara transfer sms banking BRI

Cara transfer sms banking BRI simpel dan mudah tanpa perlu HP canggih, namun sebelum bisa melakukan transaksi melalui SMS banking BRI ini nasabah harus registrasi fitur SMS banking BRI terlebih daulu dikantor BRI melalui CS. Untuk melakukan transfer ini bisa dilakukan dengan berbagai cara, mulai dari via ATM, SMS banking, hingga pakai aplikasi mobile. Sejalan … Read more

Cara Transfer BRI Sms Banking ke Sesama Atau Beda Bank

Cara Transfer BRI Sms Banking ke Sesama Atau Beda Bank

Nih bagi yang masih menggunakan HP jadul, transfer BRI bisa menggunakan transfer BRI SMS Banking, dengan SMS Banking maka Anda nasabah BRI yang masih menggunakan HP jadul tetap bisa melakukan transaksi transfer ke sesama atau beda bank. Berbeda dengan menggunakan smartphone yang canggih, HP jadul tidak memiliki banyak fitur selain untuk SMS dan telpon, tetapi … Read more

Cek saldo BRI via SMS caranya mudah tanpa perlu ke ATM

cek saldo bri via sms

Cek saldo BRI via SMS ini adalah cara yang mudah tanpa harus ke ATM maupun ke bank yang membutuhkan perjalanan, dengan cara ini tentunya pengecekan saldo rekening bank BRI menjadi mudah bagi yang tidak memiliki atau aktif internet banking pada akun banknya, dengan cara ini bahkan tidak memerlukan HP canggih atau smartphone yang bisa internetan … Read more

Ada bukti transfernya tapi dana belum masuk ke rekening (SMS Banking BRI)

Jam 07:01 ada whatsapp dari teman ngirim bukti transferan, transferannya melalui SMS Banking BRI. Saya lihat iya betul dikirimnya kerekening saya dari rekening bila melihat dari nama pengirimnya kebetulan saya kenal adalah rekening istrinya. Status transfernya berhasil lalu saya cek direkening koran milik saya pada tanggal 13-10-18 sesuai bukti SMS Banking dan ternyata dana dengan … Read more